NASIONAL



Ini Dia Besaran Denda BPJS Kesehatan Terhadap Yang Telat Bayar Premi

rekanindonesia.org. Jakarta. Denda BPJS Kesehatan berlaku bagi peserta mandiri yang terlambat membayar iuran per bulan. Peserta BPJS Kesehatan mandiri merupakan peserta jaminan perlindungan kesehatan yang iuran per bulannya dibayar mandiri atau tidak menjadi tanggungan pemerintah…


BPJS Kesehatan Pangkas Skema Rujukan Untuk Pasien Cuci Darah

rekanindonesia.org. Jakarta. Ada kabar gembira dari BPJS Kesehatan untuk pasien Program JKN yang rutin menjalani perawatan cuci darah (hemodialisa), thalassemia, hemofilia, kejiwaan, kusta, tuberkulosis resisten obat (TB Multi Drug Resistance/TB-MDR), kemoterapi, radioterapi, dan HIV/AIDS di…


Janji Menkes, 2023 Tidak Ada Lagi Nakes Berstatus Honorer

rekanindonesia.org. Jakarta. Kabar gembira dilontarkan oleh menteri kesehatan (menkes) Budi Gunadi Sadikin bagi para tenaga kesehatan (nakes) di Indonesia. Menkes menjanjikan di tahun 2023 tidak ada lagi yang berstatus honorer. “Kami merasakan di masyarakat khususnya…



Gawat, Krisis Kesehatan Disebabkan Karena Krisis Iklim

rekanindonesia.org. Dirjen WHO, Tedros Adhanom Ghebreyesus menyoroti perubahan iklim. Karena hal tersebut bisa memicu timbulnya masalah kesehatan baru. Pasalnya, resiko pantogen baru muncul semakin meningkat. Setiap tahun sebanyak 13 juta korban jiwa jatuh di seluruh…


Kasus Baru Gagal Ginjal Akut Mulai Menurun

rekanindonesia.org. Jakarta. Seiring dengan berjalannya waktu penanganan kasus gagal ginjal akut yang banyak tersebar dan menyerang anak indonesia, akhirnya tepat pada 27 oktober 2022 Kementerian Kesehatan kembali memberikan update perkembangan terkait penanganan kasus gangguan ginjal…



Di Kudus RUU Kesehatan Omnibuslaw Di Tolak 5 Organisasi Profesi

rekanindonesia.org. Jakarta. Lima Organisasi profesi medis menyatakan sikap menolak penghapusan UU Profesi dalam RUU Kesehatan (Omnibus Law). Lima organisasi tersebut adalah Ikatan Dokter Indonesia (IDI), Persatuan Perawat Nasional Indonesia (PPNI), Persatuan Dokter Gigi Indonesia (PDGI),…